Text
Jeda Dalam Koma (Berhenti, untuk mengerti)
Rifka adalah cewek yang mungkin kamu kenal. Tujuh belas tahun, cewek baik-baik, tak pernah jadi pusat perhatian, namun selalu percaya, dia punya hidup yang sempurna.
Dia percaya kalau hidupnya bergulir karena cinta; Cinta orangtuanya dan cinta pacar sejak SMP-nya: Vino.
P03207S | 813 Pad J | My Library (800) | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain